Submissions

Online Submissions

Already have a Username/Password for Jurnal Pendidikan Kimia Universitas Riau?
Go to Login

Need a Username/Password?
Go to Registration

Registration and login are required to submit items online and to check the status of current submissions.

 

Author Guidelines

PANDUAN PENULISAN JURNAL PENDIDIKAN KIMIA UNRI

Panduan utama untuk penulis, setiap aktikel yang dirimkan ke dewan redaksi harus memenuhi beberapa hal berikut;

  1. Setiap artikel terdiri dari minimal 7 halaman dan maksimal 12 halaman dan ditulis dalam Bahasa Indonesia. Artikel harus ditulis pada kertas ukuran A4, jarak spasi 1.15 dengan  format bagian kiri 3.0 dan  atas 3.5 cm, batas bawa dan kanan 2.5 cm.
  2. Artikel yang dimuat meruapakan hasil seleksi dan disetujui oleh dewan redaksi dan belum pernah diterbitkan di majalah lain. Kontribusi artikel sebesar Rp. 250.000 setiap artikel yang diterbitkan ditransfer ke rekening BNI atas nama Susilawati no. 0077956148 atau rekening BTN atas nama Susilawati no. 00324-01-58-000443-7.
  3. Tabel dan gambar dibuat dengan jelas dan sederhana. Judul tabel diletakkan di atas tabel dan judul gambar diletakkan di bawah gambar, seperti pada contoh di bawah ini;

 

Tabel 1. Kriteria pengelompokan konsepsi peserta didik

Tingkat 1

Tingkat 2

Tingkat 3

Keputusan

Benar

Benar

Benar

Benar

Salah

Salah

Benar

Benar

Salah

Salah

Salah

Salah

Yakin

Tidak yakin

Yakin

Tidak yakin

Yakin

Tidak yakin

Tahu konsep

Menebak

Miskonsepsi

Menebak

Miskonsepsi

Tidak tahu konsep

 

Artikel berisikan maksimal delapan (8) gambar/tabel. Setiap artikel hasil penelitian harus mengandung;
  1. Judul;  harus jelas, ringkas, informative, hindari menggunakan singkatan dan  tidak lebih dari 16 kata, ditulis dengan huruf capital tebal.
  2. Nama penulis: Nama penulis ditulis dengan lengkap dan tidak meletakkan nama gelar.
  3. Afiliasi: alamat institusi harus menyertakan kode pos, nomor telepon, nomor faks (jika ada) dan alamat email untuk corresponding author.
  4. Abstrak: ditulis dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggeris secara ringkas dan faktual serta tidak melebihi 200 kata. Abstrak mengandung Pendahuluan/objektif, ringkasan metode, data utama dan implikasi/kesimpulan.
  5. Kata kunci: mengandung minimal 3 - 6 kata atau frase,
  6. Pendahuluan: berisi tentang latar belakang masalah dengan kutipan yang baik, mengandung ulasan literature yang relevan dan berisi objektif penelitian yang jelas.
  7. Metodologi: metode yang digunakan disertai dengan referensi, modifikasi yang relevan dan jelas. Prosedur dan teknik analisis data harus berdasarkan referensi.
  8. Hasil dan Pembahasan: Hasil dan pembahasan disajikan bisa dalam bagian yang sama dan bisa juga dipisahkan
  9. Kesimpulan; Kesimpulan ditulis dalam bentuk alenia.
  10. Ucapan terima kasih (Jika ada)
  11. Daftar Pustaka: ditulis nama akhir terlebih dahulu dan diikuti dengan nama pertama (disingkat). Jumlah daftar pustaka minimal 10 rujukan. Penulisan daftar pustaka ditunjukkan seperti pada contoh format dibawah ini:

 

Contoh format referensi:

 

Journal:

Vebrianto, R., Rery, R.U., Osman, K. 2016. BIOMIND portal for developing 21st century skills and overcoming students’ misconception in biology subject. International Journal of Distance Education Technologies, 14 (4): 55-67.

 

Book:

Piaw, C.Y. 2006. Asas Statistik Penyelidikan. Buku 2. McGraw Hill. Kuala Lumpur.

 

Proceeding:

Liliasari. 2011. Membangun Masyarakat Melek Sains Berkarakter Bangsa melalui Pembelajaran.  Prosiding Seminar Nasional Pendidikan IPA dengan tema Membangun Masyarakat Melek (Literate) IPA yang Berkarakter Bangsa melalui Pembelajaran. Semarang, 16 April 2011.

 

Tesis atau disertasi:

Copriady. J. 2011. Persepsi kompetensi melaksanakan amali dalam kalangan guru kimia Sekolah Menengah Atas Provinsi Riau, Indonesia. Thesis. Program Pascasiswazah Universiti Kebangsaan Malaysia. Bangi.

 

Submission Preparation Checklist

As part of the submission process, authors are required to check off their submission's compliance with all of the following items, and submissions may be returned to authors that do not adhere to these guidelines.

  1. The submission has not been previously published, nor is it before another journal for consideration (or an explanation has been provided in Comments to the Editor).
  2. The submission file is in OpenOffice, Microsoft Word, RTF, or WordPerfect document file format.
  3. Where available, URLs for the references have been provided.
  4. The text is single-spaced; uses a 12-point font; employs italics, rather than underlining (except with URL addresses); and all illustrations, figures, and tables are placed within the text at the appropriate points, rather than at the end.
  5. The text adheres to the stylistic and bibliographic requirements outlined in the Author Guidelines, which is found in About the Journal.
  6. If submitting to a peer-reviewed section of the journal, the instructions in Ensuring a Blind Review have been followed.
 

Privacy Statement

The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.